Artikel

Kegiatan temu wirasa

22 Oktober 2021 10:22:37  Administrator  240 Kali Dibaca  Berita Desa
Jumat, 22/10/2021
Dalam rangka mengoptimalkan sistem perencanaan pembangunan daerah melalui pendekatan partisipasif, Bupati Klungkung hari ini mengadakan kegiatan temu wirasa dengan masyarakat desa/kelurahan di Kabupaten Klungkung melalui media zoom meeting. Kegiatan temu wirasa ini bertujuan untuk menyerap aspirasi masyarakat sebagai bahan mengoptimalkan penyusunan perencanaan pembangunan daerah menuju Klungkung Unggul dan Sejahtera melalui spirit Gema Santi.
Kegiatan ini diikuti oleh Perbekel, Perangkat Desa, Bendesa Adat Sampalan, Ketua LPM, Ketua BPD Desa Paksebali serta Karang Taruna Desa Paksebali.
Perbekel Desa Paksebali dalam kesempatan ini juga menyampaikan beberapa hal yang menjadi usulan desa kepada pihak Kabupaten Klungkung untuk dapat ditindaklanjuti.

Kirim Komentar


Nama
No. Hp
E-mail
Isi Pesan
  CAPTCHA Image  
 

 Pengaduan Online

Pengaduan Online

 Peta Desa

 Statistik

 Sinergi Program

Prodeskel Pajak Online

 Pemerintah Desa

 Media Sosial

 Arsip Artikel

 Agenda

Belum ada agenda

 Statistik Pengunjung

  • Hari ini:534
    Kemarin:1.675
    Total Pengunjung:53.220
    Sistem Operasi:Unknown Platform
    IP Address:3.147.51.75
    Browser:Mozilla 5.0

 Komentar